Merupakan Satu-satunya SD Swasta di Kecamatan Sumberpucung, Kabupaten Malang Jawa Timur. Yang berafiliasi kepada Dinas Pendidikan Kabupaten Malang dan Lembaga Pendidikan Ma'arif Kabupaten Malang. dengan berpedoman pada kurikulum Diknas dan Lembaga Pendidikan Ma'arif.
Kamis, 25 Juli 2013
PONDOK RAMADHAN 1434 H / 2013 M
dalam rangka meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah SWT khususnya bagi keluarga besar SD Sunan Giri Ngebruk, maka dengan ini kami akan mengadakan pondok Ramadhan yang akan dilaksanakan pada:
hari / tanggal : Jum'at - Sabtu / 26 - 27 Juli 2013
Waktu : 07.00 WIB - selesai
Tempat : SD Sunan Giri Ngebruk
pondok ramadhan kali ini akan dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut:
*) kelas 1 dan 2 akan dilaksanakan pada hari Jum'at tanggal 26 Juli 2013 bertempat di kelas masing-masing dengan thema materi yang disampaikan adalah 1. puasa, 2. sholat, 3. zakat
*) untuk kelas 3 sampai kelas 6 akan dibagi menjadi 2 kelompok
- kelompok 1 beranggotakan kelas 3 (Ir. Sukarno & Drs. Moh. Hatta) dan kelas 5 jadwal pelaksanaannya sebagai berikut:
Jum'at 26 Juli 2013 pukul 07.00 materi tentang puasa
07.50 materi tentang sholat
09.00 materi tentang zakat
10.50 persiapan sholat jum'at
11.30 sholat jum'at
13.00 istirahat siang
15.00 sholat asar berjamaah
15.30 tadarus al qur'an
16.30 kultum with a music menjelang buka puasa
17.35 bebuka bersama (takjil)
17.45 sholat maghrib berjamaah
18.00 makan besar
18.30 sholat isya' dilanjutkan sholat taraweh
20.00 pulang
- kelompok 2 beranggotakan kelas 4 (Kihajar Dewantara & Dr,Soetomo) dan kelas 6 jadwal pelaksanaannya sebagai berikut:
Jum'at 26 Juli 2013 pukul 07.00 materi tentang puasa
07.50 materi tentang sholat
09.00 materi tentang zakat
10.50 persiapan sholat jum'at
11.30 sholat jum'at
Sabtu 27 Juli 2013
15.00 sholat asar berjamaah
15.30 tadarus al qur'an
16.30 kultum with a music menjelang buka puasa
17.35 bebuka bersama (takjil)
17.45 sholat maghrib berjamaah
18.00 makan besar
18.30 sholat isya' dilanjutkan sholat taraweh
20.00 pulang
selain kegiatan pondok Ramadhan SD Sunan Giri juga melaksanakan BAZIS khusus untuk keluarga besar SD Sunan Giri Ngebruk
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar